APAKAH ITU AIR YANG MURNI DAN BERSIH???
APAKAH ITU AIR YANG MURNI DAN BERSIH???
? Murni dan Bersih
? Molekul air berbentuk ‘heksogen’ (segi enam)
? Gugusan molekul air yang berukuran sangat halus
? Kandungan oksigen yang tinggi
? Mengandung mineral-mineral yang diperlukan oleh tubuh (beralkali)
? Menghasilkan tenaga alami (tenaga ‘bio-hidup’)
? Bebas dari toksin dan bakteri
? Memperbaiki aktiviti penyembuhan diri sel badan
? Mampu menghilangkan toksin pada tubuh dengan berkesan
Gejala Dehidrasi
Sebelum mengatasi terjadinya dehidrasi, ayo kenali terlebih dahulu gejala dehidrasi pada tubuh Anda. Caranya mudah! Cukup perhatikan warna urin Anda. Jika warna urin Anda bening atau sedikit kuning terang, itu berarti asupan cairan tubuh Anda sudah cukup. Sebaliknya, jika warna urin Anda gelap dan baunya tajam, itu kemungkinan Anda mengalami dehidrasi. Namun perlu diingat bahwa beberapa jenis obat, kondisi kesehatan dan makanan dapat mempengaruhi warna dan bau urin.
Apakah Anda Dehidrasi Hari Ini ?
Apakah anda sudah minum cukup air mineral hari ini ? Minumlah 8 gelas air mineral atau setara dengan 2 liter air setiap harinya atau konsumsi lebh jika anda beraktifitas berat atau banyak mengeluarkan keringat. Silahkan anda ukur tingkat dehidrasi anda dengan alat di bawah ini.
Ibu Hamil
Seperti yang sudah diketahui, tubuh kita sebagian besar terdiri dari air. Namun apakah Anda tahu bahwa sejak di masa kandungan, kita juga sudah dilindungi oleh cairan yang biasa disebut cairan ketuban? Dan apakah Anda juga tahu bahwa saat bayi lahir 80% tubuhnya terdiri dari air?